SMRA

PT Summarecon Agung Tbk (SMRA) mengakuisisi 2,85 juta saham PT Duta Wahana Asri (DWA) melalui anak usahanya yaitu PT Summarecon Property Development (SMPD).  Transaksi terjadi pada 15 Januari 2025, dimana SMPD dan PT Kalindo Surya Permai (KSP) melakukan penandatanganan akta pengambilalihan dan akta pemindahan hak atas saham yang dimiliki KSP pada DWA dengan nilai transaksi Rp 2,85 Miliar. SMPD akan menjadi pemegang saham pengendali baru dari DWA.

Hingga Q3 2024, SMRA mencetak pendapatan sebesar Rp 7,54 Triliun, naik 49% yoy dengan pertumbuhan laba bersih Rp 43% yoy menjadi Rp 934 miliar namun angka marketing sales sebesar Rp 3,2 Triliun hingga Oktober 2024 masih tertinggal dari target SMRA sebesar Rp 5 Triliun.

Jika Anda ingin berlangganan Database Saham Daily dan mendapatkan Info Saham Terupdate, klik link dibawah ini:

Join Membership

No HP Admin Sahamdaily : 085737186163. Website: www.sahamdaily.com

 

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *